Cara Install Ubuntu 11.04
Setelah di burning dan boot,berikut tampilan awal….pilih “Instal Ubuntu Server”…seperti gambar di bawah ini:
Select language pilih “English”,seperti gambar di bawah ini:
Select your location pilih “United State” seperti gambar di bawah ini:
Configure the keyboard,pilih “No”,seperti gambar di bawah ini:
Country of origin the keyboard,pilih “USA”,seperti gambar di bawah ini:
Keyboard layout,pilih “USA” seperti gambar di bawah ini:
Configure the network,Hostname isi dengan nama anda,contoh “muhammadnurhusni”,jika nanti anda bertemu “configure the network failed” silahkan pilih “configure manual” untuk memasukkan ip address manual dan masukan ip address misalkan ip address di mikrotik ethernet3 (proxy)=192.168.254.1,silahkan masukkan ip address di ubuntu=192.168.254.2:
Select your time zone,pilih “Select from worldwide list”,seperti gambar di bawah:
Silahkan pilih zona waktu anda,seperti WIB daerah “Jakarta”,seperti gambar di bawah ini:
Partition disk,pilih manual,seperti gambar di bawah ini:
Delete semua partitions,kemudian klik hdd anda,tekan “ENTER” di keyboard,seperti gambar di bawah ini:
Pilih “Yes” seperti gambar di bawah:
Harddisk saya 60 GB,pilih pri/log ……FREE SPACE,seperti gambar di bawah ini:
How to use this free space,pilih “Create a new partition”,seperti gambar di bawah:
New partition size,masukkan “100 MB”,seperti gambar di bawah:
Type for new partition,pilih “Primary”,seperti gambar di bawah:
Location for the new partition,pilih “Beginning”,seperti gambar di bawah:
Partition setting,pilih “Mount Point” dan tekan “ENTER” di keyboard,seperti gambar di bawah:
Mount point for this partition,pilih “/boot – static files of the boot loader”,seperti gambar di bawah:
Klik Label dan tekan “ENTER” di keyboard,seperti gambar di bawah:
Isi label dengan “boot”,seperti gambar di bawah:
Periksa dan sesuaikan partition disk dgn gambar di bawah dan klik “Done setting up the partition”,seperti gambar di bawah:
Klik lagi “pri/log…..FREE SPACE,seperti gambar di bawah:
How to use this partition,pilih “Ceate a new partition”,seperti gambar di bawah:
New partition size,isi 5 GB,jika hardisk anda ukuran besar seperti 250 GB silahkan isi dengan ukuran yang agak besar juga,seperti gambar di bawah ini:
Type for the new partition,pilih “Logical” seperti gambar di bawah ini:
Location for the new partition pilih “Beginning” seperti gambar di bawah ini:
Mount point pilih “/ - the root file system”,seperti gambar di bawah ini:
Label,isi “root”,seperti gambar di bawah ini:
Selanjutnya Klik lagi “pri/log…..FREE SPACE,dan isi 7 GB,jika harddsik anda berukuran besar seperti 250 GB,silahkan besarkan juga isinya,seperti gambar di bawah ini:
Mount Point,pilih “Enter manually”,dan isi “/cache1”seperti gambar di bawah:
Label,isi “squid cache1”,seperti gambar di bawah ini:
Kemudian klik “done setting…..”seperti gambar di bawah ini:
Selanjtnya Klik lagi “pri/log…..FREE SPACE,dan isi 7 GB,jika harddsik anda berukuran besar seperti 250 GB,silahkan besarkan juga isinya,
Mount Point,pilih “Enter manually” dan isi “/cache2”
Label,isi “squid cache2”
Kemudian klik “done setting…..”seperti gambar di bawah ini:
Selanjtnya Klik lagi “pri/log…..FREE SPACE,dan isi 7 GB,jika harddsik anda berukuran besar seperti 250 GB,silahkan besarkan juga isinya,
Mount Point,pilih “Enter manually” dan isi “/cache3”
Label,isi “squid cache3”
Kemudian klik “done setting…..”seperti gambar di bawah ini:
Selanjtnya Klik lagi “pri/log…..FREE SPACE,dan isi 7 GB,jika harddsik anda berukuran besar seperti 250 GB,silahkan besarkan juga isinya,
Mount Point,pilih “Enter manually” dan isi “/cache4”
Label,isi “squid cache4”
Kemudian klik “done setting…..”seperti gambar di bawah ini:
Selanjtnya Klik lagi “pri/log…..FREE SPACE,dan isi 7 GB,jika harddsik anda berukuran besar seperti 250 GB,silahkan besarkan juga isinya,
Mount Point,pilih “Enter manually” dan isi “/cache5”
Label,isi “squid cache5”
Kemudian klik “done setting…..”seperti gambar di bawah ini:
Selanjtnya Klik lagi “pri/log…..FREE SPACE,
Moutn Point pilih “/home – user home directories”,seperti gambar di bawah ini:
Label isi “home”,seperti gambar di bawah:
Klik done setting….seperti gambar di bawah:
Selanjtnya Klik lagi “pri/log…..FREE SPACE,jika harddsik anda berukuran besar seperti 250 GB,silahkan besarkan juga isinya,
Mount Point,pilih “/usr”
Label,isi “usr”
Kemudian klik “done setting…..”seperti gambar di bawah ini:
Selanjtnya Klik lagi “pri/log…..FREE SPACE,buat isinya 1 GB untuk harddisk 1 GB keatas,
Ganti “Use As” pilih “swap area”,seperti gambar di bawah:
Done setting…seperti gambar di bawah:
Selanjtnya Klik lagi “pri/log…..FREE SPACE,jika harddsik anda berukuran besar seperti 250 GB,silahkan besarkan juga isinya,
Mount Point,pilih “/var”
Label,isi “var”
Kemudian klik “done setting…..”seperti gambar di bawah ini:
Dan hasil partition seperti gambar di bawah dan Finish Partitioning:
Write the change disk,pilih “Yes”,seperti gambar di bawah:
Instalasi the base system,seperti gambar di bawah:
Full name for the new user ,isi nama anda contoh “muhammadnurhusni”,seperti gambar di bawah:
Choose a password for the new user ,isikan password anda,seperti gambar di bawah:
Encrypt yor home directory,pilih “Yes”,seperti gambar di bawah:
Http proxy kosongkan aja,pilih “Continue”,seperti gambar di bawah:
How do you want to manage upgrades on this system,pilih “No automatic update”,seperti gambar di bawah:
Choose software to install,Centang semua software dengan menggunakan “SPACE” di keyboard,seperti gambar di bawah:
Untuk installation packages,tekan “q” di keyboard dan “y” dan “ENTER” di keyboard,seperti gambar di bawah ini:
Masukkan password yang sama untuk MySQL,seperti gambar di bawah ini:
Ulangi password,seperti gambar di bawah ini:
General type of the mail configuration,pilih “No configuration”,seperti gambar di bawah:
Install Grub,pilih “Yes”,seperti gambar di bawah:
Instalation complete,pilih “continue”,seperti gambar di bawah:
Instalasi selesai dan masukkan login dan password,seperti gambar di bawah:
--Selesai---
sumber : http://wirelessrouterproxy.blogspot.com/2011/07/cara-install-ubuntu-1104-untuk-di.html